Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

20 Kumpulan Kata-Kata Bijak Sabar Dan Ikhlas Menyentuh Hati

Kata-Kata Bijak Sabar Dan Ikhlas Menyentuh Hati. Sabar dan ikhlas adalah ungkapan yang terbaik yang seharusnya keluar dari hati dan mulut ketika mendapatkan ujian dan cobaan.

20 Kumpulan Kata-Kata Bijak Sabar Dan Ikhlas Menyentuh Hati

Jangan pernah mengeluh sesulit apapun masalah, keadaan yang sedang dihadapi. Yakinlah, bahwa ujian tersebut akan berakhir dengan kebahagiaan tentu akan selalu ada hikmah dibalik itu semua.

Jalan cobaan dan ujian manusia berbeda-beda tetapi tetap sama ketika menghadapi ujian dan cobaan tersebut, ialah sabar, sabar adalah cara terbaik dalam menghadapi ujian dan cobaan.



Nah untuk penambah motivasi dalam kesabaran agar semakin bersemangat lagi dalam kesabaran berikut dibawah ini Kumpulan Kata-Kata Bijak Sabar Dan Ikhlas Menyentuh Hati semoga kata kata ini dapat kita menemukan kembali betapa pentingnya rasa syukur kita terhadap Allah Ta'ala. 

1. Kesabaran itu bukanlah kerugian besar, kesabaran itu untuk meningkatkan kualitas kehidupan.

2. Bersikaplah sabar dalam menghadapi masalah, buang sikap kasar dengan sabar.

3. Begitu mulainya seseorang yang mampu mengendalikan amarahnya dengan kesabaran, ia adalah orang yang paling balik dan memiliki rasa kasih sayang.

4. Setiap orang pasti mampu dalam bersabar tetapi orang yang paling baik dalam bersabar adalah orang yang mampu mempertahankan kesabarannya.

5. Takluk-kan itu semua dengan kesabaran dan ketabahan, tentu kamu dapat menerimanya dengan ikhlas.

6. Setiap masalah dan ujian datang bukan untuk menjatuhkan kita tetapi untuk menguji seberapa sabarnya kita untuk bertahan menghadapinya.

7. ALLAH akan memberikan tempat yang terbaik bagi setiap orang yang mampu tuk bersabar.

8. Dan bersabarlah, karena sesungguhnya Allah tidak menyia-nyiakan pahala orang yang berbuat kebaikan. (Q.S Huud: 115)

9. Memang sangat sulit untuk bersabar, tetapi menyia-nyiakan pahala dari kesabaran itulah yang lebih buruk. Abu Bakar

10. Jika kamu mampu bersabar sebentar pada saat dirimu marah, maka hal itu dapat menghindarkanmu dari ribuan penyesalan di masa yang akan datang. Ali bin Abu thalib

11. Kesabaran adalah ketika hati tidak merasa marah terhadap apa yang sudah ditakdirkan, dan mulut tidak mengeluh. Ibnu Qayyim

12. Kemuliaan terbesar adalah sabar, ketenangan hidup adalah ikhlas dan tabah serta menerima ujian itu dengan lapang dada.

13. Sabar ketika di-bully itu pahit rasanya. Tapi kadang yang pahit itu justru yang bisa menyembuhkan luka. Merry Riana

14. Balasan bagi orang-orang yang mampu bersabar adalah jannah (surga) amin.

15. Setiap masalah yang pahit pasti akan datang dalam hidup, mungkin disaat itu kita harus menerimanya dengan sabar.

16. Ujian terberat adalah sabar, oleh karena itu kesabaran banyak sekali kemuliaan dan keutamaan-nya.

17. "Ya Allah berikanlah kami kekuatan dalam menghadapi setiap ujian mu, berikanlah hati kami lapang dan tabah menerimanya.

18. Hidup adalah sebuah kisah tentang di mana ada rasa cinta dengan kesabaran dan ketulusan yang tidak ada habisnya dan jika tanpa kesabaran, maka hidup hancur.

19. Hidup adalah keindahan bila kita semua mampu untuk bersabar.

20. Orang bijak lebih unggul dari semua hinaan yang bisa ditiru, dan jawaban terbaik untuk keselamatan yang tidak pantas adalah kesabaran dan kesederhanaan.  Molière

Itulah beberapa Kumpulan Kata-Kata Bijak Sabar Dan Ikhlas Menyentuh Hati semoga kita dapat menjalani kehidupan kita dengan kesabaran dan ketabahan Amin Ya' Robbal Alamin semoga dapat bermanfaat terimakasih telah berkunjung.